Klapert Tart ini dibuat dari kelapa muda yang dikerok ditambah tepung terigu, tepung maizena dan mentega. Rasanya legit, dan renyah kenari terasa banget. Harum kayu manis bubuknya mengundang selera. Very delicious pokoknya ....
Si Moniq sampai habis 3 cup, katanya enak banget.. Ma.
Thank's anakku ... Masakan mama ada yang muji.
Ini resep aslinya klo mau nyoba :
Bahan kue : 500 ml air kelapa,
125 gr gula pasir,
75 gr mentega,
40 gr tepung terigu,
25 gr maizena, vanili,
200 ml susu kental manis,
3 kuning telur,
25 gr kenari cincang,
25 gr kismis,
2 bh daging kelapa muda.
Bahan Toping :
3 btr telur,
50 gr gula pasir,
10 gr tepung terigu,
25 gr kismis,
25 gr kenari cincang,
1 sdt kayu manis.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar